Cara mudah merawat kesehatan alat reproduksi wanita yang perlu anda ketahui

Tuesday, February 9, 2016

Cara mudah merawat kesehatan alat reproduksi wanita yang perlu anda ketahui


Cara mudah merawat kesehatan alat reproduksi wanita yang perlu anda ketahui

Alat reproduksi wanita adalah organ paling intim yang dimilki seorang wanita. Organ ini perlu perawatan khusus agar tidak terkena berbagai penyakit kelamin. Sobat bunda perlu tahu apa saja yang harus dilakukan agar alat reproduksinya dapat terjaga kebersihan dan kesehatanya. Berikut tim instabunda telah merangkum beberapa cara agar kesehatan alat reproduksi wanita dapat terjaga dari berbagai penyakit kelamin :


1. Fungsi setiap alat reproduksi wanita
Alat reproduksi wanita ini terdiri dari berbagai macam bagian, setiap bagian ada fungsi masing masing, buat sobat sista, berikut beberapa bagian pada alat reproduksi wanita ini :
  • Vagina dan leher rahim, vagina dan leher rahim ini berfungsi untuk tempat masuknya sperma yang nantinya akan mebuahi sel telur
  • Ovarium, ovarium ini berfungsi untuk terjadinya pembuahan sel telur dan juga dapat mengatur hormon pada setiap wanita
  • Saluran tuba, saluran ini berfungsi untuk terjadinya pembuahan serta tempat terjadi pertumbuhan embrio ( calon bayi ) pada minggu kedua
  • Rahim, rahim ini berfungsi untuk tempat embrio serta tempat pertumbuhan janin selama masa mengandung
Setelah  mengetahui berbagai macam organ yang terdapat dalam alat reproduksi wanita, selayaknya sista semua mengetahui bagaimana cara dalam merawatnya. Perawatan yang benar akan mebuat kesehatan alat reproduksi menjadi lebih sehat.   
2. Cara merawat alat kesehatan reproduksi wanita
  • Hindarilah kebiasaan merokok pada wanita, karena merokok ini bisa menyebabkan ovarium jadi rusak. Jika ovarium mengalami kerusakan, maka keinginan anda untuk hamil akan sulit terealisasi.
  • Jaga pola makan anda, karena pola makan yang sehat serta diet dapat membuat alat reproduksi anda akan menjadi lebih sehat, dan jauh dari obesitas. Karena kegemukan ini akan membuat pola menstruasi menjadi terganggu. Jika menstruasi terganggu, maka proses reproduksi hormon juga terganggu. Usahakan juga janag terlalu kurus, karena badan yang kurus ini dapat mempengaruhi hormon estrogen pada wanita.
  • Buatlah aktivitas seks sesuai aturan dari dokter, maksudnya adalah tahu bagaimana tata cara seks yang benar, urutannya, dan usahakan seks bukan hanya sebagai pelampiasan, tetapi sebagi penambah cinta pasangan suami istri.
  • Konsultasi ke dokter, cara ini harus kita lakukan agar tahu benar kondisi kesehatn alat reproduksi kita, jadi jika ada gangguan terhadap alat reproduksi kita, segera dapat teratasi.
  • Janagn pernah meremehkan gejala kecil yang terjadi pada alat reproduksi anda, ini bertujuan untuk pencegahan terhadp penyakit yang lebih lanjut.
  • Usahakan jangan sampai stres
Nah sobat instabunda, cara cara diatas jika kita terapkan, maka alat reproduksi anda akan aman dari berbagai macam penyakit yang menyerang. Semoga apa yang tim sampaikan ini dapat membuat sista menjadi lebih paham dan mengerti bagaimana pentingnya kesehatan alat reproduksi aobat instabunda.


Share :
Facebook Twitter Google+

 
Back To Top